disclaimer
Informasi ini hanya untuk referensi dan reviewer hanya menyimpulkan berdasarkan informasi yang tersedia dan berlaku untuk yang tersedia di pasar Jepang. Jika anda memiliki informasi yang berbeda, silakan sanggah dengan menyertakan referensi.
Kappa Salmon Mayonaise Aburi サーモンマヨ炙り
September 30, 2022   714   1   1   0   0  
Dairy
Kerang
Mineral
Alkohol
Kimiawi
Serangga
Hewan
Campur
No Info
1 warga berpendapat bahwa ini muslim friendly; Lihat 
Tersedia di Kappa Sushi かっぱ寿司
ingredient
Metode Periksa : Tanya Produsen
Cuka Makan (Edible Vinegar) 食酢 
Boleh dikonsumsi muslim jika sempurna fermentasi menjadi cuka
Ikan Salmon
Mengandung bahan dari ikan atau kerang-kerangan. Termasuk di dalamnya binatang air seperti belut, sidat, dll.
Mayonaise
Mengandung bahan dari telur, bisa berupa putih telur, kuning telur, atau cangkangnya.
 
Total 1 Pendapat (Semua)
Kurniawan
Japan
Pengelola Komunitas
Pendapat
Muslim Friendly

Insya Allah boleh dikonsumsi karena shari (nasi) tidak menggunakan bahan baku yang berasal dari babi, sapi, atau ayam. Shari juga sudah kami konfirmasi tidak mengandung alkohol. Menurut penjelasan dari Customer Service Kappa Sushi melalui email, untuk shari, satu-satunya bahan baku yang berasal dari alkohol adalah cuka, tapi alkohol itu disebut sebagai 二次原料 atau bahan baku level dua sebelum menjadi cuka. Cuka memang dalam prosesnya sempat menjadi alkohol sebelum berfermentasi menjadi cuka, proses ini di mana saja sama, baik di Jepang maupun di Indonesia. Kesimpulannya, saat digunakan sebagai bahan campuran di shari, material tersebut sudah sempurna menjadi cuka, bukan lagi alkohol.

Jadi yg pertama suka