Informasi ini hanya untuk referensi dan reviewer hanya menyimpulkan berdasarkan informasi yang tersedia dan berlaku untuk yang tersedia di pasar Jepang. Jika anda memiliki informasi yang berbeda, silakan sanggah dengan menyertakan referensi.
Jika tidak ada penjelasan tambahan, maka yang dimaksud adalah garam konsumsi biasa.
Gula (sugar) 砂糖
Sebagian orang mempersoalkan penggunaan karbon aktif dari tulang sapi dalam proses pembuatan gula putih.
Minyak Jagung コーン油
Hanya terbuat dari zat nabati
Pati (starch) でん粉 / 澱粉 / でんぷん / デンプン
Tepung pati biasanya terbuat dari singkong, jagung, beras, dll.
Pengharum (Flavor) 香料
Tidak ada informasi yang ditemukan. Bisa mengandung atau berasal dari: Ayam / Alkohol / Ikan / Hewan / Sapi / Telor / Dairy / Babi / Kimiawi / Kerang / Nabati.
Processed Horse Radish 西洋わさび加工品
Olahan wasabi kuning
Processed Japanese Horse Radish 本わさび加工品
本わさび(輸入) impor.
Selulosa (cellulose) セルロース
Terbuat dari zat nabati atau senyawa kimia
Sorbitol ソルビトール / ソルビット
Sorbitol dikenal juga sebagai glusitol, adalah gula alkohol dengan rasa yang manis dan dicerna secara lambat oleh tubuh manusia. Biasanya dibuat dari sirup jagung.